Walikota Firdaus Hadiri Gerak Jalan Santai dan Launching Mobil Pelayanan Pajak Keliling Dispenda

WALIKOTA Pekanbaru DR.H.Firdaus,ST.MT mengatakan bergotong royong di Kecamatan Bukit Raya ini mengandung makna dalam pemahaman lebih luas bergotong royong dalam membangun sumber daya manusia, bergotong royong membangun ekonomi kerakyatan, bergotong royong meningkatkan kkualitas lingkungan, yaitu menjadi lingkungan yang bersih, sehat, asri, aman, nyaman dan damai . sehingga Pemerintah Kota Pekanbaru membuat inovasi baru untuk wajib pajak lebih dekat bersama masyarakat.

Ditambahkannya, Pada Tahap Pertama ini Pemerintah Kota Pekanbaru Melaunchingkan 3 Unit Mobil Pelayanan Pajak Keliling untuk Melayani Pajak Kepada Masyarakat. Kemudian dalam Bulan ini Pemerintah akan Memberikan Diskon Pajak Kepada Masyarakat yang Termasuk Kategori Penghasilan Rendah.

”Maka Pemerintah Kota Pekanbaru Memberikan Subsidi untuk Pajak PBB Bagi Masyarakat Pengahasilan Rendah yang di Beri Diskon 100 % yaitu Gratis, Jumlahnya Lebih Dari 100 Ribu Kartu Keluarga . Pemerintah Kota Mengharapkan Kepada Seluruh SKPD Khusunya DISPENDA agar Membuat Inovasi, Kreatif, Lebih Bekerja Keras dan Lebih dekat Bersama Masyarakat untuk Melayani Wajib Pajak . Sehingga dapat Membangun Menset dan Perilaku masyarakat yang lebih baik dengan teklen warga yang bijak, taat pajak,” katanya.

Wako juga mengajak, mari kita laksanakan kegiatan Jalan Santai dan Senam Sehat ini Dengan Tertib, Santun dan Tetap Menjaga Kebersihan. Selamat Melaksanakan Gerak Jalan Santai ,Bergotong Royong dan Launching Mobil Pelayanan Pajak Keliling Dispenda . Tutupnya.”

Dalam Kesempatan ini Turut Hadir, Kepala Dinas Se-Kota Pekanbaru, Kepala Badan,Kepala Kantor , Camat dan Lurah Se-Kota Pekanbaru Serta Masyarakat Bukit Raya di Halaman Kantor Kecamatan Bukit Raya Kel.Simpang Tiga.***

 Walikota Pekanbaru DR.H.Firdaus,ST.MT Bersama Wakil Walikota Pekanbaru Ayat Cahyadi,S.Si dan Camat Bukit Raya  Foto Bersama Dengan Menunjukan Bukti Pembayaran PBB

Walikota Pekanbaru DR.H.Firdaus,ST.MT Bersama Wakil Walikota Pekanbaru Ayat Cahyadi,S.Si dan Camat Bukit Raya Foto Bersama Dengan Menunjukan Bukti Pembayaran PBB
 Walikota Pekanbaru DR.H.Firdaus,ST.MT Bersama Wakil Walikota Pekanbaru Ayat Cahyadi,S.Si Lepas Gerak Jalan Santai yang di Taja Camat Bukit Taya di Halaman Kantor Camat Bukit Raya

Walikota Pekanbaru DR.H.Firdaus,ST.MT Bersama Wakil Walikota Pekanbaru Ayat Cahyadi,S.Si Lepas Gerak Jalan Santai yang di Taja Camat Bukit Taya di Halaman Kantor Camat Bukit Raya

gambar